Mencuat isu NasDem pecah kongsi dengan Jokowi sejak Anies dimumkan Paloh sebagai bakal capres. PDIP meminta NasDem beretika politik dengan pamit dari kabinet.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil resmi bergabung ke Golkar. Ridwan Kamil mengungkapkan alasan memilih partai berlogo pohon beringin itu sebagai tempat berlabuh.
Stafsus Menkeu Yustinus Prastowo mengaku siap untuk meladeni Sekretaris Departemen IV DPP Partai Demokrat Hasbil Mustaqim Lubis untuk debat membahas utang.
KPU RI tengah merumuskan rancangan PKPU Pemilu 2024 di luar negeri. PKPU itu akan mengatur mengenai jadwal Pemilu di luar negeri, yang akan dilakukan lebih awal
PSG lagi susah menang, tersingkir dari Piala Prancis, kena badai cedera, ada perpecahan tim, dan dinanti Bayern Munich di Liga Champions. Aduh... duh...
PAN dan PPP mengaku siap bersama dengan PDIP di 2024. Pernyataan ini melanjutkan usulan duet Ganjar dan Erick Thohir di 2024 yang mencuat di Rakornas PAN.
Partai Garuda menantang Partai Ummat untuk melanggar UU Pemilu dengan kampanye di masjid. Partai Ummat menegaskan tidak pernah mengajak berkampanye di masjid.