Ketika keinginan makan timbul di malam hari, biasanya orang cenderung memilih makanan tak sehat untuk memuaskan hasratnya. Jika ingin menghilangkan kebiasaan makan tidak sehat di malam hari, cobalah delapan tips berikut.
Cuaca tidak menentu seringkali membuat daya tahan tubuh menurun dan mudah terserang penyakit. Ini dia makanan yang wajib Anda konsumsi tiap hari di tengah cuaca ekstrem.
Saya mau tanya, obat atau multivitamin apa yang bisa membantumeningkatkan nafsu makan? Badan saya tergolong sangat kurus, karena pola makan yang tidak teratur, tidak ada nafsu makan, paling hanya makan 2 kali sehari. Mohon bantuannya. Terimakasih.
Jika Anda termasuk 'pengidap' sweet tooth dan tetap ingin menikmati penganan manis, ada beberapa pilihan pencuci mulut yang sehat dan rendah kalori tapi tak kalah lezat dari es krim, pudding cokelat dengan fla atau cheesecake.
Amerika, Brazil dan Argentina merupakan negara eksportir jeruk terbesar di dunia. Karena itu penduduknya selalu menikmati jus jeruk setiap pagi. Selain kaya vitamin, aromanya jadi pemicu semangat.
Omelet atau telur dadar bisa jadi pilihan menu sarapan yang praktis dan sehat. Apalagi jika disajikan dengan keju parut. Tekstur empuk dan lembut bercampur dengan rasa gurih telur dan mentega sungguh sedap.
Banyak segar sangat baik untuk sarapan. Bukan sebagai pencuci mulut tetapi sebagai menu utama sarapan. Seperti buah pisang dan strawberry yang kaya nutrisi cocok sebagai sumber energi di pagi hari.
Gigi tidak hanya berfungsi untuk membantu berbicara dan mengunyah, tetapi juga berpengaruh terhadap daya tarik. Nah, ada langkah alami untuk membantu agar gigi terlihat putih dan berkilau lho.