detikNews
Komisioner KPU Usul Pilkada Serentak 2026, Jabatan Anies dkk Diperpanjang
Komisioner KPU mengusulkan pilkada serentak digelar pada 2026. Konsekuensinya, masa jabatan kepala daerah yang terpilih pada 2017, 2018 dan 2020 diperpanjang.
Jumat, 05 Feb 2021 17:54 WIB