detikNews
Rel Sudirman-Manggarai yang Sempat Kebanjiran Kini Sudah Bisa Dilalui KRL
"Jalur rel antara Stasiun Sudirman dan Stasiun Manggarai yang sempat terendam air kini sudah dapat kembali dilintasi oleh KRL Commuter Line," kata Anne.
Minggu, 23 Feb 2020 12:51 WIB