Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau Ciujung Cidurian (BBWS C3) mengantisipasi banjir dengan mengurangi volume air di bendungan dan normalisasi Sungai Cibanten.
Anggota DPR Rajiv minta evaluasi total perizinan di Bandung Raya. Ia soroti dampak alih fungsi lahan terhadap lingkungan dan pentingnya AMDAL yang kuat.
Seorang perempuan bernama Mira Wati ditemukan tewas di basecamp perkebunan sawit di Kalbar. Diduga ia dibunuh setelah dirampok. Polisi masih menyelidikinya.