detikNews
Idap Penyakit Langka, Kulit Kakak-Adik Ini Mengelupas bila Digaruk
Saat gatal menyerang, kedua buah hatinya menangis. Setelah mendapat perawatan di RS, gatalnya sudah tidak sesering dulu. Hanya sekitar sejam sekali.
Selasa, 21 Nov 2017 16:12 WIB







































