Penumpang KA di Daop 5 selama angkutan lebaran 2018 mengalami kenaikan 6 persen. Sebanyak 322.855 penumpang KA tercatat selama 16 masa angkutan lebaran.
Puncak arus mudik penumpang kereta api di Stasiun Kutoarjo terjadi pada hari ini. Hingga hari ini sudah lebih dari 30 ribu penumpang turun di stasiun ini.
Tiket kelas ekonomi kereta api untuk arus mudik dan arus balik lebaran 2018 di Daerah Operasi 2 Bandung sudah habis terjual, baik jalur lokal maupun jarak jauh.