Jelang Hari Raya Idul Fitri pengrajin ketupat di Jalan Palmerah, Jakarta Barat, hanya tersisa satu. Dia adalah Udin Janur. Mari kenal lebih dekat dengannya.
Ramadan segera berakhir. Banyak hal baik yang perlu dteruskan. Salah satunya semangat kewirausahaan terutama di kalangan muda, UKM, dan kaum perempuan.
Pemkot Bandung telah memberikan bantuan bagi seorang janda penjual risoles, Sudarwati (54), yang merawat dua anaknya dengan kondisi lumpuh sejak lahir.