Juru bicara BPN Prabowo-Sandiaga, Dahnil Anzar Simanjuntak mengatakan akan memenuhi panggilan polisi menjadi saksi kasus hoax Ratna Sarumpaet. Apa kata Dahnil?
Direktorat Hukum dan Advokasi Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf Amin memenuhi panggilan Bawaslu untuk memberikan klarifikasi terkait laporannya
"Kartu kuning yang kita bawa ini sebagai peringatan kepada Pak Prabowo Subianto. Kami menduga Pak Prabowo Subianto telah melakukan pelanggaran," ujar GNR.
Wakil Ketua DPR sekaligus Waketum Partai Gerindra Fadli Zon menyinggung sejumlah laporan kepolisian yang dilayangkannya--yang dianggapnya mandek. Apa saja?