detikNews
Wapres Rayakan Tahun Baru 1 Muharam di Al-Zaytun
Perayaan tahun baru Islam 1 Muharam di Pondok pesantren Al-Zaytun tampak meriah. Sebabnya Wapres Jusuf Kalla ikut hadir dalam peringatan acara di tempat ini.
Sabtu, 20 Jan 2007 08:39 WIB







































