detikNews
Kapolri Tidak Akan Bawa Tempo ke Pengadilan
Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri (BHD) berjanji tidak akan membawa kasus 'cover celengan babi' Majalah Berita Mingguan (MBM) Tempo ke pengadilan. Polri akan mengutamakan win-win solution.
Senin, 05 Jul 2010 15:05 WIB







































