UEA memulai hitungan mundur menuju sesi ke-28 Konferensi Para Pihak Konvensi Kerangka Kerja PBB tentang Perubahan Iklim (COP28). COP28 akan digelar di Dubai.
Emisi CO2 terus meningkat. Upaya menyerap karbon harus dilakukan dengan penambahan jumlah pohon secara cepat. Seedcopter menggagas penanaman bibit dengan drone.