"Tujuan utama ganjil genap adalah mengurangi jumlah kendaraan di jalan raya agar mengurangi tingkat polusi untuk menjadikan langit Jakarta semakin biru"
Dalam waktu dekat pihak Pemprov DKI Jakarta akan menerapkan rute ganjil genap terbaru. Jangan khawatir, masih ada objek wisata di luar rute ganjil genap kok.