Amazon dikabarkan berencana membeli studio film Metro-Goldwyn-Mayer (MGM). Langkah itu adalah upaya untuk bersaing dalam era streaming yang kian berkembang.
Sudah banyak film bagus dan menarik yang muncul hingga saat ini. Beberapa di antaranya juga berhasil menarik animo tinggi bahkan sukses memecahkan rekor dunia.