detikInet
Aspire Switch 10, Laptop yang Bisa Berubah Bentuk
Acer melepas Aspire Switch 10 yang masuk dalam kategori notebook 2-in-1. Perangkat convertible ini bisa berubah bentuk dari notebook menjadi tablet.
Selasa, 15 Jul 2014 13:27 WIB







































