Lalu lintas di sejumlah ruas tol arah Jakarta pagi ini mengalami kepadatan. Kepadatan tersebut akibat tingginya volume kendaraan, salah satunya di Tol Jagorawi.
Rekayasa lalu lintas arus balik Lebaran satu arah atau one way kembali diperpanjang. Kini, one way berlaku dari Km 414 Tol Kalikangkung hingga Km 72 Tol Cikopo.
Jelang long weekend, sejumlah ruas tol di Jakarta mengalami kepadatan. Lalu lintas padat di Tol JORR, Dalkot, dan Jakarta-Tangerang akibat volume kendaraan.
Satu unit bus pariwisata yang membawa 50 penumpang terbakar habis di Km 47 Tol Cikampek arah Jakarta. Seluruh penumpang selamat dari kebakaran bus tersebut.