detikHealth
Dokter Bicara Efek Timun Suri untuk Buka Puasa, Bisa Cegah Dehidrasi?
Timun suri menjadi salah satu buah yang dikenal bisa menjadi pengganti cairan atau elektrolit yang hilang selama berpuasa seharian. Bisa cegah dehidrasi?
Rabu, 13 Mar 2024 18:30 WIB