detikFood
Meski Setipis Kertas, Nori Rasanya Renyah dan Kaya Nutrisi
Lembaran rumput laut yang tipis ini sangat populer. Seiring dengan kepopuleran sushi, makanan khas Jepang yang dibalut nori. Nori juga dinikmati sebagai salah satu jenis camilan dengan tambahan beragam rasa.
Senin, 16 Jun 2014 05:20 WIB







































