Wolipop
2013, Uniqlo Buka Toko Pertama di Jakarta
Bagi Anda yang senang berbelanja pakaian brand asal Jepang Uniqlo ada kabar gembira. Uniqlo akan membuka toko pertamanya di Jakarta pada 2013 ini.
Kamis, 24 Jan 2013 09:20 WIB







































