detikBali
Euro 2024: Jerman Tekuk Skotlandia 5-1, Kroos Tampil Cemerlang
Jerman menang telak 5-1 atas Skotlandia dalam pertandingan pembuka Euro 2024. Toni Kroos tampil sangat baik pada laga Piala Eropa di kandang itu.
Sabtu, 15 Jun 2024 06:38 WIB