detikNews
Andra Soni Lantik Zakiyah-Najib Jadi Bupati dan Wakil Bupati Serang
Acara pelantikan turut dihadiri sejumlah tokoh nasional antara lain Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan hingga Mendes PDT Yandri Susanto.
Selasa, 27 Mei 2025 11:27 WIB