detikSumbagsel
Kronologi 2 Warga OKI Diserang Gajah, Berawal Usir Pakai Petasan
Dua warga di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), diserang oleh gajah. Hewan itu menyerang karena stres dihalau dan diusir dengan menggunakan petasan.
Selasa, 27 Mei 2025 08:40 WIB