detikSumut
Korban Meninggal Banjir Aceh Utara Bertambah Jadi 2 Orang
Seorang warga Desa Jrat Manyang, Tanah Jambo Aye, Aceh Utara, meninggal akibat terseret arus banjir. Saat ini, sudah dua orang meninggal di daerah tersebut.
6 jam yang lalu







































