Sepakbola
Sumpah Dani Alves kepada Petinggi Barcelona
Cinta Dani Alves kepada Barcelona tak akan pernah berubah. Akan tetapi, Alves juga begitu membenci para petinggi Barca, sampai-sampai dia membuat satu sumpah.
Jumat, 02 Jun 2017 09:08 WIB







































