Pakar transportasi dan keselamatan, Tri Cahyono, mengapresiasi kerja Polri dalam mengawal mudik Lebaran 2025. Tri menilai mudik Lebaran tahun ini aman.
Mudik Lebaran adalah tradisi yang dinanti. Simak tips untuk persiapan kendaraan, rencana perjalanan, dan menjaga kesehatan agar perjalanan aman dan nyaman.
Kapolda Banten Irjen Suyudi Ario Seto mengecek Pelabuhan Merak dan Ciwandan untuk memastikan arus mudik berjalan aman. Belum ada penumpukan kendaraan saat ini.
Keselamatan saat mudik sangat penting. Cek kendaraan, siapkan identitas, dan ikuti tips mudik aman dan nyaman ini agar perjalanan Lebaran selamat sampai tujuan.
BPBD Surabaya membagikan tips aman untuk pemudik. Pastikan kendaraan dan rumah aman, serta koordinasi dengan RT/RW untuk menjaga lingkungan selama mudik.
Pertamina pastikan pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) untuk mendukung kelancaran operasional sektor transportasi publik demi mendukung kelancaran arus mudik.