Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menegaskan usia bukan halangan untuk Robert Lewandowski tampil tajam. Ia masih sangat mengandalkan penyerang 37 tahun ini.
Jamie Vardy melanjutkan kariernya di Italia pada usia 38 tahun dengan gabung klub promosi Cremonese. Vardy menegaskan bahwa ia belum kehilangan rasa lapar.
Ketua Bawaslu Sumsel, Kurniawan, meninggal dunia di RSMH Palembang setelah dirawat seminggu. Keluarga Bawaslu berduka dan mendoakan yang terbaik untuk almarhum.