Mobil dinas baru Gubernur Sumbar dan Wakil Gubernur Sumbar memantik kontroversi. Pasalnya, kendaraan dinas baru keduanya dihadirkan di tengah pandemi COVID-19.
Gubernur dan Wagub Sumbar jadi sorotan setelah keduanya membeli mobil dinas baru di tengah pandemi. Kendaraan baru Wagub diketahui lebih mahal harganya.
Pembelian mobil dinas baru Gubernur Sumbar menjadi polemik. Kebijakan itu dikritik oleh beberapa pihak karena dilaksanakan di tengah kondisi pandemi COVID-19.