Sepakbola
Juve Minta Liverpool Turunkan Harga Aquilani
Juventus tidak menyia-nyiakan peminjaman satu musim Alberto Aquilani. Mereka juga tertarik untuk membeli permanen gelandang Italia itu asalkan Liverpool mau menurunkan harga yang mereka banderol.
Kamis, 05 Mei 2011 12:27 WIB







































