KPK belum mengumumkan tersangka kasus dugaan korupsi terkait pembagian kuota haji tambahan tahun 2024. KPK menyebut penetapan tersangka hanya masalah waktu.
KPK menggeledah rumah Ketua MPN PP Japto Soerjosoemarno terkait kasus dugaan tindak pidana pencucian uang mantan Bupati Kutai Kartanegara Rita Widyasari.
KPK telah menggeledah rumah Ketua MPN PP Japto Soerjosoemarno terkait kasus Bupati Kutai Kartanegara Rita Widyasari. KPK menyita uang senilai Rp 56 miliar.
Putera Presiden BJ Habibie, Ilham Akbar Habibie telah mengembalikan uang ke KPK senilai Rp 1,3 miliar agar mobil milik ayahnya yang sempat disita bisa kembali.