Barcelona ambil langkah disiplin buntut perselisihannya dengan Marc-Andre ter Stegen. Barca untuk sementara mencopot Ter Stegen dari jabatannya sebagai kapten.
Suami artis Boiyen, Rully Anggi Akbar, dilaporkan atas dugaan penipuan investasi kuliner. Pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Timur sedang berlangsung.
Kapten PSM Makassar, Yuran Fernandes, merayakan keberhasilan Cape Verde lolos ke Piala Dunia 2026, debut pertama negara tersebut di ajang bergengsi ini.
Timnas Indonesia U-22 tersingkir dari SEA Games 2025 setelah hanya meraih 3 poin. Kapten Ivar Jenner meminta maaf dan berterima kasih atas dukungan suporter.
Mohanad Ali dikartu merah usai menendang kapten Thailand, Chanathip Songkrasin, di laga King's Cup 2025. Irak terancam apes saat melawan Indonesia bulan depan.
Timnas Indonesia akan bertanding melawan Taiwan di Gelora Bung Tomo. Ramadhan Sananta jadi ujung tombak, Rizki Ridho sebagai kapten. Kickoff pukul 20.30 WIB.