detikInet
Hari Pertama Penjualan, Huawei MatePad 11 Terjual Ribuan Unit
Berdasarkan data penjualan hari penjualan pertama, lebih dari 2000 unit terjual. Ini membuktikan Huawei MatePad 11 menjadi tablet paling dinanti.
Sabtu, 14 Agu 2021 20:30 WIB