detikHot
Nichkhun 2PM Bikin Debut Layar Lebar di Thailand
Idola K-pop dari boy band 2PM, Nichkhun, mendapat peran dalam sebuah film omnibus Thailand. Senin lalu, JYP Entertainment mengumumkan bahwa Nichkhun akan membuat debut layar lebar dengan berperan dalam film produksi GTH dalam rangka ulang tahun ke-7 produser film Thailand tersebut. Nichkhun akan memainkan seorang karakter yang sedang mencari makna hidup dan cinta dalam film [...]
Selasa, 17 Jan 2012 10:45 WIB







































