Sebuah jet tempur F/A-18 Hornet milik Finlandia jatuh di dekat bandara Rovaniemi yang ada di wilayah Arktik bagian utara. Pilot jet tempur itu berhasil selamat.
Lion Air Group mengeluarkan gebrakan baru. Salah satu maskapai besar di tanah air itu baru saja meluncurkan kulit jok baru yang dibuat oleh UMKM lokal.