detikHot
Jelang Sidang, Rey Utami Ngaku Sakit Demam Tinggi
Galih Ginanjar, Pablo Benua, dan Rey Utami tiba di PN Jakarta Selatan untuk sidang ikan asin. Tapi, Rey mengaku sakit karena faktor cuaca dan rindu anak.
Senin, 03 Feb 2020 17:13 WIB