Polisi telah menetapkan Michael (26), pengemudi mobil Fortuner berpelat dinas Polri palsu yang bertindak arogan di Jakarta Utara. Michael kini ditahan polisi.
Polisi memastikan pelat dinas Polri di mobil Fortuner arogan di Jakut adalah palsu. Pengemudinya, pria berinisial M, kini telah ditetapkan sebagai tersangka.