Sepakbola
'Super Mario' Jadi Pembeda untuk Kroasia
Kroasia berhasil memukul Kamerun 4-0 sekaligus membuka peluang lolos ke babak 16 besar. Hasil yang didapat Vatreni tak lepas dari kembalinya Mario Mandzukic yang tak pelak memberi warna bagi permainan timnya.
Kamis, 19 Jun 2014 08:51 WIB







































