Tim SAR menggunakan drone thermal dan ekskavator untuk mencari korban banjir bandang di Nagekeo, NTT. Lima korban tewas telah ditemukan, termasuk balita.
Polandia mengerahkan sistem pertahanan udaranya untuk menembak jatuh sejumlah drone Rusia di wilayah udaranya, setelah serangan udara Rusia menghantam Ukraina.
Nippon Telegraph and Telephone Corporation Jepang berhasil menguji sistem berbasis drone pertama di dunia yang mampu mengontrol dan 'menaklukkan' petir.
Polda Riau menggunakan drone untuk memantau dan menindak penambangan emas tanpa izin di Sungai Kuantan. Teknologi ini membantu pengawasan lebih efektif.
Ismail Fahmi membagikan tips mengenali akun buzzer di media sosial. Pelajari cara menghindari opini yang menyesatkan dan cek rekam jejak akun tersebut.