"Satu jenis barang supaya kalau dihitung jumlahnya pas, tapi mereka nggak duga saya lihat harga. Dia pikir saya bodoh ya, agak pinter sedikit lah," katanya.
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegakkan disiplin dengan mencopot pejabat yang menyewakan lahan negara. Ia dorong pemanfaatan lahan untuk benih unggul.
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang menegaskan pemerintah tidak toleransi kecurangan ekspor CPO. Pelanggaran dapat merugikan hilirisasi industri kelapa sawit.
Pengembangan kasus pelanggaran ekspor 87 kontainer CPO akan ditangani Ditjen Bea Cukai. Namun Polri juga akan mengusut jika ditemukan pelanggaran hukum.
Satgassus Polri dan Bea Cukai ungkap pelanggaran ekspor turunan CPO. 87 kontainer disita, diduga menghindari pajak. Nilai barang mencapai Rp 28,7 miliar.