Pada ajang Toyota Eco Youth ke-13, generasi muda Indonesia kembali menunjukkan peran melalui inovasi yang berkontribusi bagi kelestarian alam dan masa depan.
Indonesia memperingati 80 tahun kemerdekaan dengan semangat persatuan. Generasi muda pun didorong untuk memahami sejarah agar lebih memaknai kemerdekaan.
Meski harus kalah dari Mali, ada penghargaan kategori individu salah satunya penggawa Timnas Indonesia. Dafa Al Gasemi didaulat sebagai penjaga gawang terbaik.
Timnas Indonesia U-17 menghadapi Mali U-17 di Piala Kemerdekaan 2025. Indonesia tertinggal 0-1 setelah gol Ramon di menit ke-22. Laga berlangsung ketat.