detikSport
Tundukkan Venus, Serena Juara
Serena Williams akhirnya keluar sebagai juara tunggal putri di turnamen Wimbledon. Di partai final, ia menaklukkan sang kakak, Venus, dengan skor 7-6 dan 6-2.
Sabtu, 04 Jul 2009 21:46 WIB







































