Perwakilan massa aksi tolak PPN 12 persen menyampaikan tuntutan serta petisi kepada pihak Sekretariat Negara Republik Indonesia (Setneg RI). Surat diterima.
Massa dari BEM SI yang demo 'Indonesia Gelap' di Patung Kuda, Jakarta Pusat, membubarkan diri. Lalu lintas yang sebelumnya ditutup itu pun kembali dibuka.
Demo buruh yang sebelumnya direncanakan di depan gedung DPR RI dan Istana besok dibatalkan. Demo itu batal setelah adanya diskusi dengan pemerintah dan DPR.
Ketua DPR Puan Maharani hadir di upacara HUT ke-80 RI, menekankan pentingnya makna kemerdekaan yang dirasakan rakyat dan komitmen untuk Indonesia Emas.