Presiden Prabowo mengingatkan prajurit TNI untuk tidak mengkhianati bangsa. Ia juga memberi penghargaan dan kenaikan pangkat istimewa kepada purnawirawan TNI.
Kota Bandung terancam ledakan sampah setelah pengurangan tonase pembuangan ke TPA Sarimukti. DPRD mendesak Pemkot untuk segera mencari solusi dan kolaborasi.
Seekor beruang mati disetrum setelah masuk ke mal di Akita, Jepang. Pengunjung dievakuasi saat insiden terjadi, di tengah meningkatnya serangan beruang.