detikTravel
Pulau Lihukan, Nirwana dari Sulawesi Selatan
Sulawesi Selatan menyimpan banyak potensi wisata yang menakjubkan. Selain Samalona dan Tanjung Bira, Pulau Lihukan merupakan destinasi wisata yang memesona. Pantainya putih bersih dan kehidupan bawah lautnya sangat cantik.
Rabu, 28 Mar 2012 10:15 WIB







































