detikNews
AS: OPM Pelaku Penembakan Papua 2002, TNI Tak Terlibat
TNI boleh bernafas lega. TNI yang sebelumnya diduga terlibat dalam kasus penyerangan yang menewaskan 2 warga AS di Timika, pada 31 Agustus 2002 lalu, dinilai tidak terlibat.
Jumat, 25 Jun 2004 10:12 WIB







































