Pemerintah melaporkan kasus baru Corona hari ini terdata ada penambahan 1.501 kasus dari 34 provinsi di Indonesia. Penyumbang kasus terbanyak DKI Jakarta.
Mantan Mensos Juliari P Batubara telah divonis majelis hakim 12 tahun penjara di kasus suap bansos COVID. KPK siap melawan apabila Juliari mengajukan banding.
Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR Edhie Baskoro Yudhoyono atau Ibas pernah menyinggung soal failed nation hingga terbaru mempertanyakan proyek kereta cepat.
Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengungkap ada 12 warga negara India positif Corona dari total 127 yang masuk ke Indonesia. Begini kronologinya.
Hakim memberikan hukuman 12 tahun penjara ke Juliari Batubara. Pusako menilai hukuman tersebut tak sebanding dengan jumlah korupsi yang dilakukan Juliari.
Beberapa pegawai KPK mengaku kecewa karena tak lagi bertugas di KPK karena dinyatakan tidak memenuhi syarat imbas dari tak lulusnya TWK. Simak selengkapnya.