detikOto
Air Pendingin di Radiator MINI
Mobil mungil asal Eropa, MINI memang kendaraan 4 penumpang yang penuh dengan nuansa eksotis. Namun di balik bentuk mungilnya mobil tersebut ternyata harus diperlakukan secara khusus termasuk perawatan mesin hingga pendingin mesin atau radiator.
Jumat, 09 Apr 2010 07:45 WIB







































