detikNews
Wanita Tibet Bakar Diri, Suami Ditahan
Lagi-lagi aksi bakar diri dilakukan warga Tibet. Seorang wanita Tibet membakar dirinya hingga tewas di provinsi Sichuan, China. Atas insiden ini, otoritas China pun menahan suami wanita itu.
Selasa, 19 Mar 2013 16:09 WIB







































