Sepakbola
'Wenger Layak Tangani Timnas Inggris'
Fabio Capello akan mundur sebagai manajer Inggris pasca Piala Eropa 2012 depan. Seorang mantan manajer 'Tiga Singa' menjagokan nama Arsene Wenger untuk jadi suksesor.
Rabu, 05 Okt 2011 12:00 WIB







































