Sejumlah warga di Kampung Rancabungur, Kabupaten Sukabumi, terluka akibat serangan tawon. Sarang tawon itu berukuran besar dan berada di tiang listrik.
Ketua DPRD Kabupaten Rembang, Majid Kamil MZ meninggal dunia Minggu (12/7) malam. Putra Mbah Moen tersebut sempat menjalani perawatan sebagai pasien COVID-19.
Candi Tikus adalah peninggalan Majapahit yang terletak di dukuh Dinuk, Kabupaten Mojokerto. Candi ini ditemukan tahun 1914 yang merupakan sarang tikus.
Warga Tlogomas, Malang protes keras soal penginapan yang diduga jadi tempat prostitusi. Salah satu penginapan yang dipermasalahkan pun membantah tuduhan itu.