Menteri Perdagangan baru, Zulkifli Hasan mengatakan besok berencana untuk turun ke pasar. Hal ini dilakukan terkait dengan masalah minyak goreng curah.
PR yang harus ditanggung Kementerian ATR/BPN itu juga tidak terlepas dari masalah mafia tanah yang belum selesai dan terus bermunculan di berbagai daerah.
Raja Juli Antoni mengaku tak menduga akan ditunjuk Presiden Jokowi menjadi Wamen ATR/BPN. Dia ngaku sempat deg-degan begitu tahu akan isi jabatan tersebut.